Tags : BPJS Ketenagakerjaan

BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan Rp1,3 Miliar Kepada Tenaga Kesehatan Korban

KOTA BEKASI – Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (BPJAMSOSTEK) menyerahkan santunan sebesar Rp1,3 miliar kepada 3 ahli waris peserta dengan profesi dokter dan perawat yang meninggal karena Penyakit Akibat Kerja (PAK) terdampak Covid-19. Santunan secara simbolis diserahkan langsung oleh Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan, Anggoro Eko Cahyo bersama dengan Wali Kota Bekasi, Dr.Rahmat Effendi di Kantor […]Selengkapnya

Continue Reading...

BPJS Ketenagakerjaan Kota Bekasi Sosialisasikan Permenaker Subsidi Pekerja Terdampak Covid-19

KOTA BEKASI – Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Kota Bekasi mensosialisasikan Peraturan Menteri Ketenagakerjaan (Permenaker) Nomor 14 Tahun 2020 tentang Pedoman Pemberian Bantuan Pemerintah, berupa Subsidi Gaji/Upah Bagi Pekerja/Buruh Dalam Penanganan Dampak Covid-19. Aturan ini tercantum pelaksanaan bantuan senilai Rp 600 ribu per bulan untuk peserta aktif kategori pekerja penerima upah atau pekerja formal […]Selengkapnya

Continue Reading...