Sinergi Wujudkan Pilkada Damai dan Aman, Gugus Tugas Pemantauan Dibentuk

Jakarta — Kadivhumas Polri Irjen. Pol. Sandi Nugroho menghadiri penandatanganan Surat Keputusan Bersama (SKB) KPU, Bawaslu, KPI, dan Dewan Pers. SKB tersebut mengenai pembentukan Gugus Tugas Pemantauan Pemberitaan Pilkada 2024. Kadivhumas Polri menyampaikan, Pemilukada Serentak 2024 merupakan momen penting bagi bangsa Indonesia untuk memilih pemimpin daerah. Oleh karena itu, semua pihak harus berkomitmen untuk mensukseskannya. […]Selengkapnya

Continue Reading...

Polda Gorontalo Kerahkan Tim Inafis Identifikasi Korban Pesawat Jatuh di

Gorontalo – Tim Inafis Polda Gorontalo melakukan proses identifikasi terhadap korban pesawat SAM Air yang jatuh di Kecamatan Randangan, Kabupaten Pohuwato. Upaya ini dilakukan untuk memastikan identitas korban dan memudahkan proses penyerahan jenazah kepada keluarga. Proses identifikasi berlangsung di rumah sakit Bhayangkara Polda Gorontalo. “Polri melalui Polda Gorontalo memastikan bahwa seluruh korban ditangani sesuai prosedur […]Selengkapnya

Continue Reading...

Lawatan PWI ke Tiongkok: Diskusi Masa Depan Jurnalisme Bersama Universitas

TIONGKOK — Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) dan Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) mendisksusikan masa depan jurnalisme bersama guru besar di Universitas Heilongjiang, di Kota Harbin, Provinsi Heilongjiang, Tiongkok bagian utara. Diskusi tantangan media di era 4.0, dan disrupsi teknologi sebenarnya sudah berkali-kali menjadi tema diskusi di mana-mana. Tetapi kita perlu melihat langsung ke dalam kampus […]Selengkapnya

Continue Reading...

PERWATUSI dan Entrasol Akan Gelar Puncak Acara Hari Osteoporosis Nasional

Jakarta – Dalam rangka memperingati Hari Osteoporosis Nasional 2024, Perkumpulan Warga Tulang Sehat Indonesia (PERWATUSI) bekerja sama dengan Entrasol menggelar acara puncak bertajuk “Gerakan Bersatu Peduli Tulang Kuat Indonesia”. Acara ini akan diadakan pada Minggu, 27 Oktober 2024, di Plaza Utara Gelora Bung Karno, Jakarta, dengan tujuan meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya menjaga kesehatan tulang […]Selengkapnya

Continue Reading...

Polsek Senen Kerahkan Personil Amankan Gudang Logistik KPU Pilkada DKI

Jakarta – Dalam Upaya mensukseskan Pilkada Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jalarta tahun 2024, Polsek Senen Polres Metro Jakarta Pusat melaksanakan Pengamanan Gudang Logistik KPU DKI Jakarta di PPK Kecamatan Senen, Jalan Kramat Raya, Kwitang, Senen Kota Jakarta Pusat. Selasa (22/10/2024) Kegiatan Pengamanan ini dilakukan guna mengamankan Logistik Pilkada dan mencegah terjadinya pengerusakan yang memungkinkan […]Selengkapnya

Continue Reading...

Atas Dedikasi dan Prestasi, Kapolres Metro Jakbar Beri Penghargaan kepada

Jakarta – Sebanyak 62 personel Polres Metro Jakarta Barat dan Polsek Jajaran menerima penghargaan atas atas kinerja mereka dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Penghargaan ini diberikan langsung oleh Kapolres Metro Jakarta Barat, Kombes Pol M. Syahduddi, saat memimpin apel penerimaan penghargaan Kapolres Metro Jakarta Barat. Dalam sambutannya, Kombes Pol M. Syahduddi menegaskan komitmen Polres […]Selengkapnya

Continue Reading...

Satgas Ops Damai Cartenz-2024 Tangkap DPO KKB Puncak Mairon Tabuni

Mimika – Satgas Ops Damai Cartenz-2024 kembali berhasil menangkap DPO anggota Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Puncak. Adapun anggota DPO KKB tersebut yaitu Mairon Tabuni alias Solikin yang ditangkap di Bandara Aminggaru Ilaga, Kabupaten Puncak, pada Senin, 21 Oktober 2024, pukul 09.05 WIT. Penangkapan ini dilakukan berdasarkan keterlibatannya dalam kasus penyerangan dan penembakan terhadap warga sipil, […]Selengkapnya

Continue Reading...

Unsur 3 Pilar Gelar Patroli Humanis, Pilkada damai Sampaikan Pesan

Jakarta – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Aiptu Iswahyudi, Bhabinkamtibmas Kelurahan Melawai, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, melaksanakan patroli humanis di Jalan Panglima Polim IX RW 03. Selama patroli, Aiptu Iswahyudi berinteraksi langsung dengan para pedagang di sekitar wilayah tersebut. Dalam setiap pertemuan, ia menyampaikan pesan-pesan penting pilkada damai secara proaktif dan humanis, . […]Selengkapnya

Continue Reading...

Bhabinkamtibmas Manggarai Selatan Jalin Silaturahmi dan Jaga Kondusifitas Kamtibmas Jelang

Jakarta – Bhabinkamtibmas Kelurahan Manggarai Selatan, Brigadir Robbi Sandra Putra, aktif menjalin komunikasi dan menjaga kondusifitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaannya. Pada Selasa, 22 Oktober 2024 pukul 10.00 WIB, Brigadir Robbi melaksanakan kegiatan sambang dan silahturahmi sekaligus “cooling system” dengan Ketua RT 12/02, Bapak Sance, di Jalan Keselamatan RT 012 RW 02, […]Selengkapnya

Continue Reading...

Bhabinkamtibmas Pulau Pramuka Laksanakan Sambang Cooling System, Ajak Warga Jaga

Jakarta — Bhabinkamtibmas Pulau Pramuka, Polres Kepulauan Seribu, Bripka Marwansyah, melaksanakan kegiatan sambang cooling system ke warga Pulau Pramuka pada Selasa (22/10/2024). Kegiatan ini dilakukan sebagai langkah untuk meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) selama masa Pilkada 2024, serta mempererat hubungan antara masyarakat dan pihak Kepolisian. Dalam sambangnya, Bripka Marwansyah mengajak warga Pulau Pramuka untuk […]Selengkapnya

Continue Reading...

Bhabinkamtibmas Pulau Tidung Laksanakan Sambang Cooling System ke Warga Pulau

Jakarta — Dalam upaya menjaga situasi kamtibmas yang kondusif menjelang Pilkada 2024, Bhabinkamtibmas Pulau Tidung, Polres Kepulauan Seribu, Briptu Andika Fajar, melaksanakan kegiatan sambang cooling system ke warga Pulau Payung pada Selasa (22/10/2024). Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat silaturahmi antara masyarakat dengan pihak Kepolisian, sekaligus mengajak warga berperan aktif dalam menjaga keamanan di lingkungan sekitar. […]Selengkapnya

Continue Reading...

Polsek Kepulauan Seribu Selatan Gelar Patroli Malam Perintis Presisi, Cegah

Jakarta — Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban selama masa Pilkada 2024, Polsek Kepulauan Seribu Selatan, Polres Kepulauan Seribu, menggelar Kegiatan Patroli Malam Perintis Presisi, Dialogis, dan Sambang, pada Senin (21/10/2024). Patroli ini bertujuan untuk mengantisipasi gangguan kamtibmas, khususnya mencegah tawuran remaja di wilayah hukum Polsek Kepulauan Seribu Selatan. Kapolsek Kepulauan Seribu Selatan, AKP Sanyata […]Selengkapnya

Continue Reading...

Universitas Mercu Buana Resmi Meluncurkan Komunitas E-Sport di MDL Mobile

Jakarta – Universitas Mercu Buana (UMB) secara resmi meluncurkan Komunitas E-Sport di tengah rangkaian acara acara bergengsi Mobile Legends Development League (MDL) MLBB Season 10 yang digelar di Kampus Universitas Mercu Buana, Jakarta Barat, dari tanggal 17- 20 Okteober 2024. Acara ini terselenggara berkat kerja sama Universitas Mercu Buana dengan raksasa industri e-sport, Moonton, dan […]Selengkapnya

Continue Reading...

Warga Tamansari Rasakan Dampak Positif Program Gembok Kamtibmas, Warga Tergerak

Jakarta — Program unggulan Gembok Kamtibmas yang diluncurkan oleh Polsek Metro Tamansari pada Rabu, 18 September 2024 lalu, telah memberikan dampak positif yang signifikan bagi warga di wilayah Tamansari, Jakarta Barat. Program ini, yang diresmikan langsung oleh Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Pol M Syahduddi, menjadi bukti nyata kolaborasi antara kepolisian dan masyarakat dalam menjaga […]Selengkapnya

Continue Reading...

Mentan Amran Berkomitmen Mewujudkan Cita-cita Indonesia Berdaulat Pangan

JAKARTA – Andi Amran Sulaiman dan Sudaryono kembali melanjutkan amanah sebagai Menteri Pertanian dan Wakil Menteri Pertanian dalam Kabinet Merah Putih 2024-2029. Di bawah komando kepemimpinan Prabowo-Gibran, Mentan Amran berkomitmen untuk mewujudkan cita-cita Indonesia berdaulat pangan. “Presiden dan Wakil Presiden menaruh perhatian besar untuk sektor pertanian. Capai swasembada secepat-cepatnya, sesingkat-singkatnya. Saya katakan siap dan kami […]Selengkapnya

Continue Reading...

Polda Metro Jaya: Operasi Zebra Jaya 2024 Catat 54.827 Pelanggaran

Jakarta – Polda Metro Jaya mengumumkan hasil pelaksanaan Operasi Zebra Jaya 2024 yang telah berlangsung sejak 14 Oktober hingga kini. Dari operasi ini, total pelanggaran lalu lintas yang tercatat mencapai 54.827 kasus. Operasi ini diadakan untuk meningkatkan kesadaran dan disiplin masyarakat dalam berlalu lintas serta menurunkan angka kecelakaan. Dalam rincian penindakan, Polda Metro Jaya mencatat […]Selengkapnya

Continue Reading...

Polda Metro Jaya Gelar Pendidikan Khusus Profesi Advokat T.A. 2024

Jakarta – Polda Metro Jaya menggelar pembukaan Pendidikan Khusus Profesi Advokat (PKPA) Tahun Anggaran 2024 pada hari ini, Senin (21/10/2024). Acara berlangsung di Hotel Diradja Mampang, Jakarta Selatan, diikuti oleh 50 peserta yang siap menempuh pendidikan selama enam hari ke depan. Acara dimulai pukul 08.00 WIB dengan pembacaan susunan acara, diikuti oleh menyanyikan lagu kebangsaan […]Selengkapnya

Continue Reading...

Personel Terbaik Polri Masuk Kabinet Merah Putih

Jakarta – Dua putra terbaik Polri yakni Agus Andrianto dan Purwadi Arianto dipercaya oleh Presiden Prabowo Subianto masuk Kabinet Merah Putih. Keduanya kini telah menyelesaikan statusnya dari Korps Bhayangkara. Untuk diketahui Agus Andrianto saat ini menjadi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan. Sebelumnya, pria kelahiran Blora 16 Februari 1967 ini menjabat sebagai Wakil Kepala Kepolisian Negara Republik […]Selengkapnya

Continue Reading...