Jakarta, mimbar.co.id – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat, menyampaikan pernyataan sikapnya terkait dengan aksi terorisme. Dalam pernyataan sikap tersebut bahwa, PWI meminta kepada seluruh pers nasional, khususnya anggota PWI, agar dalam membuat atau menyiarkan berita tentang tindak terorisme, memahami benar tindakan itu bukanlah pelaksanaan dari faham sebuah agama tertentu. “Tindakan terorisme adalah kejahatan berat terhadap kemanusiaan […]Selengkapnya
Jakarta, mimbar.co.id – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI), menggelar asesmen bagi para penguji dan calon penguji UKW, berlangsung di Kantor PWI, Gedung Dewan Pers, Jakarta, Sabtu (21/04/2018). PWI sebagai organisasi profesi juga merupakan lembaga Uji Kompetensi Wartawan dalam melaksanakan standar kompetensi wartawan yang di canangkan Dewan Pers. Kegitan asesmen lembaga uji PWI Asesmen dilaksanakan PWI bersama […]Selengkapnya
Jakarta, mimbar.co.id – Dewan Pers menyikapi pemberitaan bohong atau hoaks, terkait keputusan perubahan tanggal Hari Pers Nasional (HPN). Bahkan Dewan Pers menyatakan informasi tersebut adalah hoaks. Sampai hari ini Dewan Pers belum membahas maupun mengusulkan soal perubahan tanggal peringatan HPN. “Banyak media di daerah memunculkan berita yang menurut kami sumbernya adalah hoaks, yang menyatakan Dewan […]Selengkapnya
Oleh: Abdillah Pahresi Tangerang, Mimbar.co. id – Sejumlah organisasi jurnalis mengadakan seminar terkait penyelenggaraan Hari Pers Nasional, di Hall Dewan Pers, Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Kamis, 16 Februari 2017. Seminar ini dilandasi oleh pernyataan sejumlah jurnalis yang tergabung dalam Aliansi Jurnalis Independen (AJI) dan Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) untuk mengkaji ulang penetapan tanggal Hari […]Selengkapnya
Jakarta-mimbar.co.id-Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi DKI Jakarta selenggarakan diskusi publik dengan tema, “Peran Media dan Masyarakat wujudkan Pilkada Damai Tanpa Isue Sara dan Berita Hoax”. Kegiatan tersebut berlangsung di Sekertariat PWI Provinsi DKI, Gedung Prasada Sasana Karya, Jakarta Pusat, Selasa (27/3). Diskusi publik ini dibuka oleh Ketua PWI Provinsi DKI Jakarta, Endang Werdiningsih, di hadiri oleh […]Selengkapnya
Jakarta-mimbar.co.id-Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi DKI Jakarta selenggarakan Uji Kompetensi Wartawan (UKW). Kegiatan UKW ini merupakan penyelenggaran yang ke-29 diikut sebanyak 13 peserta. Kegiatan UKW berlangsung di Sekertariat PWI Provinsi DKI Jakarta, Gedung Prasada Sasana Karya Lt 9, Jakarta Pusat, (24/3). Uji Kompetensi Wartawan bertujuan memberi sertfikasi standar kompetensi kepada orang yang memilih profesi sebagai […]Selengkapnya
Jakarta-mimbar.co.id-Direktur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik (Dirjen IKP) Kementerian Kominfo Rosarita Niken Widiastuti mengungkapkan, upaya pencegahan berita hoax merupakan tugas pemerintah dan tanggung jawab semua komponen bangsa. “Pengguna media Sosial, bisa saja menggunakan nama palsu, akun palsu yang sama sekali tidak mencerminkan dirinya. Jadi seolah-olah dia bisa melempar apa saja, mencaci maki, memprovokasi, memutar […]Selengkapnya
Jakarta-mimbar-co.id – Kepolisian Negara Republik Indonesia telah membentuk Multimedia Cyber Patrol, badan ini bertugas memantau dan menjaring oknum yang melakukan penyebaran berita bohong atau hoax. Dalam diskusi publik yang bertema ” Pemberantasan Hoax, Kepentingan Nasional dan Demokrasi Kita,” yang diselenggarakan oleh Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat, di Gedung Dewan Pers Jakarta Pusat, Selasa (13/3), Kepala […]Selengkapnya
Medan-mimbar.co.id-Ketua PWI Sumatera Utara Hermansjah didampingi Ketua DK PWI Sumut Sofyan Harahap dan Sekretaris Eduard Taher menyatakan, PWI Sumut memprotes keras terkait peristiwa penjemputan paksa dilakukan oleh aparat Polda Sumatera Utara terhadap wartawan media online sorotdaerah.com atas nama Sdra. Jon Roi Tua Purba dan Sdr. Lindung Silaban, pada tanggal 6 Maret 2018, terkait dugaan pemberitaan […]Selengkapnya
Cisarua, Bogor- mimbar.co.id-Wakil Ketua Mahkamah Konstitusi RI, Dr Anwar Usman SH, MH., mengungkapkan, peran pers sangat di butuhkan membangun demokrasi di Indonesia. “Demokrasi adalah hak konstitusional warga Negara Indonesia yang terjamin dalam Undang-Undang Dasar (UUD) 1945. Demokrasi dijaga, peran pers untuk merealiasaikan jaminan UUD tersebut. Demokrasi tidak terlepas dari proses reformasi yang memberikan andil dalam […]Selengkapnya
Jakarta-Mimbar.co.id-Gubernur Jawa Timur Dr. H. Soekarwo (Pakde Karwo) menerima penghargaan “Pena Emas” dari Persatuan Wartawan Indonesia (PWI). Anugerah prestisius dan tertinggi PWI oleh Ketua Umum PWI Pusat Margiono , kepada PakdeKarwo , di GedungDewan Pers, Jakarta, Kamis (1/2/2018). Penghargaan ini diberikan, setelah PakdeKarwo menyampaikan orasi khusus, dengan tema, “Membangun Jawa Timur Bersama dengan Media […]Selengkapnya
Jakarta-Mimbar.co.id-Selain Gubernur Jawa Timur Dr. H. Soekarwo (Pakde Karwo) menerima penghargaan “Pena Emas” dari Persatuan Wartawan Indonesia (PWI), maka untuk pertama kalinya seorang Bupati dari Kabupaten Tabalong meraih Anugerah prestisius dan tertinggi dari PWI Pusat. Ketua Umum PWI Pusat, H Margiono mengungkapkan, pemberian penghargaan “Pena Emas” kepada Bupati Tabalong H Anang Syakhfiani ini tergolong yang istimewa, sebab […]Selengkapnya
Jakarta- mimbar.co.id-. Dewan Kehormatan PWI Pusat memuji langkah yang dilakukan ketua umum PWI Pusat, Margiono, yang menyatakan tidak aktif sebagai ketua umum PWI karena menjadi calon Bupati Tulungangung, Jawa Timur. Sikap Margiono bukan saja sesuai dengan surat edaran Dewan Kehormatan, tapi juga untuk penghargaan terhadap marwah netralitas profesi wartawan. Oleh karena itu secara terbuka kita menilai […]Selengkapnya
TANGERANG – MIMBAR.CO.ID – Pengelola media massa berbasis internet atau media siber berkewajiban menjaga ruang redaksi sehingga terbebas dari hoax atau kabar bohong, fitnah dan ujaran kebencian khususnya dalam penyelenggaraan pilkada serentak tahun ini serta pemilu dan pilpres di tahun yang akan datang. Ketua Umum Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Teguh Santosa dalam rilis […]Selengkapnya
JAKARTA -MIMBAR.CO.ID- Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi DKI Jakarta kembali menggelar Lomba Karya Jurnalistik bertajuk Anugerah Jurnalistik Mohammad Husni Thamrin (MHT). Lomba jurnalistik yang didukung Pemerintah Provinsi DKI Jakarta ini merupakan apresiasi terhadap karya jurnalistik terbaik yang dihasilkan para wartawan dalam menjalankan tugasnya. Penyelenggaraan lomba jurnalistik MH Thamrin kali ini sudah mengalami tahun ke-43 Ketua […]Selengkapnya
Tarakan, 18 Agustus 2017 (Humas Bakamla RI).— Setelah Terombang-ambing selama 8 jam di laut, akhirnya Speedboat naas yang mengangkut 12 personel Kemendes RI dapat terselamatkan setelah 2 Laksamana dari Bakamla RI turun langsung ke lapangan dengan melakukan berbagai upaya untuk melakukan pencarian dan penyelamatan, di perairan pulau Bunyu, Kalimantan Utara, Jum’at (18/8/2017). Dua Perwira Tinggi […]Selengkapnya
Jakarta- mimbar.co.id,. Selasa, 15 Agustus 2017 (Humas Bakamla RI)— Sekira pukul 08.00 WIB pagi tadi, tim Unit Reaksi Cepat Laut (URCL) Bakamla RI dan kru KP Napoleon 006 PSDK yang tergabung dalam Operasi Nusantara Bakamla RI berhasil menangkap sebuah kapal tanker yang tidak dilengkapi Surat Persetujuan Berlayar, di Perairan Utara Pulau Untung Jawa, Selasa (15/8/2017). […]Selengkapnya
SURABAYA – Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) sukses menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Pertama di Hotel Harris Jalan Bangka, Surabaya, Jawa Timur (26/7). Rapat kerja perdana bertajuk ‘Membangun Industri Media Siber yang Sehat’ itu sengaja dilakukan untuk membahas langkah strategis organisasi di masa mendatang. Tak ketinggalan, dialog seputar media siber juga digeber dengan menghadirkan beberapa […]Selengkapnya