Tags : Sukseskan Vaksinasi

Sukseskan Vaksinasi, Koramil 07/Limo dan PC LDII Siapkan 1000 Dosis

DEPOK – Kegiatan vaksin yang diselenggarakan Koramil 07/Limo, Kodim 0508/Depok bekerja sama dengan Pengurus Pimpinan Cabang (PC) Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Limo dan Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Puskesmas Limo. Penyelenggaraan Vaksinasi Massal ini untuk warga di Kelurahan Grogol, Kecamatan Limo yang berlangsung di Lapangan BIG Grogol, Limo, Kota Depok, Kamis (09/09/2021). Vaksinasi ini, […]Selengkapnya

Continue Reading...